Kami dengan senang hati siap membantu Anda dengan layanan professional. Kami mulai dari infrastrutur inti sampai aplikasi untuk pengguna akhir.
Produk & Solusi Infrastruktur
Pengalaman Artha Solusi Teknologi yang melimpah dengan beragam pengguna akhir melalui mitranya, menjadi dasar yang kuat untuk membangun sebuah sistem dan membawa nilai bagi masa depan bisnis klien.
Server - Kami bekerja dengan merek-merek multinasional dan kelas dunia di berbagai kesempatan dalam mengelola sistem beban kerja
berdasar pada kompetensi masing - masing.
Storage – Penyimpanan adalah salah satu hal krusial yang harus dimiliki. Sejak era digitalisasi data dimulai, kebutuhan penyimpanan data di setiap perusahaan selalu bertambah setiap tahun bahkan setiap menit di beberapa industri.
Artha Solusi Teknologi paham bahwa infrastruktur teknologi harus lengkap dan menyeluruh untuk mampu menunjang perkembangan perusahaan.